Klasifikasi organisme

Klasifikasi organisme berdasarkan potensi resikonya terhadap manusia :

1. Kelas I : meliputi semua organisme yang tidak tercantum pada kelas yang lebih beresiko tinggi seperti Acetobacter, Aeromonium, E. coli K12, Geotrichium, berbagai sel defini (CHO, HELA, VERO)

2. Kelas II : Actinomycetes, adenovirus humain, Borrelia, Clostridium, Cryptococcus neoformans, sampel darah dan organ, hibridoma, berbagai sel non defini, Rhinovirus, Shigella, Trichoderma, Trichophyton, virus, herpes, virus cacar

Kelas III.  Brucella, Clostridum botulinum, Coccidiodes immitis, Virus AIDS, virus encephalomyclite

Kelas IV. Virus Encephalite, virus demam hemoragis, virus oncogen

Comments

Popular posts from this blog

MAKALAH SISTEM INTEGUMEN VERTEBRATA